Tag: Kampanye Pemilu
GIANYAR, NusaBali - Ketua Bawaslu Kabupaten Gianyar Wayan Hartawan sebagai pembina apel siaga pengawasan tahapan kampanye Pemilu Tahun 2024 di Lapangan Astina Jaya, Blahbatuh, Gianyar, Senin (28/11). Tahapan kampanye berlangsung sampai 10 Pebruari 2024 mendatang. Pengawas Pemilu dari tingkat desa/kelurahan, kecamatan, dan kabupaten dituntut buktikan komitmen awasi tahapan kampanye.
Seluruh caleg PDIP wajib membumikan Ganjar-Mahfud ke akar rumput untuk menang Pilpres 2024 dan memenangkan PDIP untuk cetak hattrick
DENPASAR, NusaBali - KPU Provinsi Bali menegaskan zona atau titik pemasangan alat peraga kampanye (APK) yang akan ditentukan hanya yang difasilitasi KPU di Pemilu 2024.
DENPASAR, NusaBali.com - Masa kampanye Pemilu 2024 dimulai 19 hari lagi terhitung sejak Kamis (9/11/2023). KPU RI telah menerbitkan Keputusan KPU Nomor 1621 Tahun 2023 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Kampanye Pemilu pada Rabu (8/11/2023).
Megawati minta jurkam muda PDIP menyampaikan pesan-pesan, mengampanyekan partai dan Ganjar Pranowo menggunakan bahasa yang membangun peradaban.
Topik Pilihan
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)